Ketika Allah Berbahagia

Ketika Allah Berbahagia

Assalamu’alaikum ...

Bismillah ...

"Sungguh berharga tobatmu disisi TuhanTobat adalah kunci mendapatkan keridhaanSelain sebagai kunci kecintaanTobat juga rahasia kedekatan hamba dengan TuhanCukupkan diri kita hanya menempuh jalan TuhanSebagai kemuliaan , derajat tinggi dan akhir tujuan"Orang beriman bertobat , mengharap kebahagiaanDan masih belum yakin akan mendapatkan KEBAHAGIAANLalu bagaimana dengan orang-orang yang terus melakukan perbuatan dosa?"Pada hari kiamat , timbangan amal akan ditunjukkan di depan mataAmal baik diletakkan di lengan neraca dan amal buruk di neraca satunyaNeraca amal kebaikan ; tidak akan dapat mengungguli neraca amal keburukanKecuali dengan tobat sungguh-sungguhDengan tobat amal buruk akan dihapuskanAmal baik akan mempunyai berat yang tinggiSehingga nampaklah keberuntungan yang nyata"Orang yang bertobat adalah KEKASIH ALLAHOrang yang bertobat atas dosa-dosaAkan kembali seperti orang yang TIDAK PERNAH BERBUAT DOSA"Hak Allah SWT pada hambanya sangatlah besardaripada hak orang lain,Karena segala nikmat yang diberikan tidak terhitung jumlahnyaHamba-hamba Allah SWT yang cerdasAKAN MENUTUP SEGALA KEKURANGANAKAN MENAMBAL SEGALA KEBOCORAN"Ketika mereka berada diwaktu pagi mereka bertobatKetika mereka berada diwaktu sore merekapun bertobat"Karena Allah mencintai orang-orang yang bertobatOrang-orang yang kembali ke Jalan-NyaOrang-orang yang memohon ampun,Orang-orang yang suci danOrang-orang yang khusyu'"Iblis akan selalu menggoda kita, Selama kita masih hidupBerusaha menyesatkan diri kitaKetika jiwa mengalami pasang surut"Kemudian Allah SWT melawan iblisDengan membuka pintu tobatSelama kita masih mau memohon ampunDengan mengharapkan diterimanya tobat kita, danMenangisi segala dosa yang telah diperbuat"Bertobatlah, sehingga Allah SWT akan bergembiraMalaikatpun ikut berbahagia , danBiarkan syetan menjadi murkaSaudara-saudara juga akan bergembiraMusuh-musuh kita akan terhinaWajah kita akan bersinar ceria,Derajat anda terangkat lebih tinggi dan muliaLiang kubur akan menjadi luas, danKekuatan anda akan berlipat ganda"BERTOBATLAH.Karena ia mendatangkan kebaikanMenghilangkan lamunanRezeki akan diberikanKesulitan berubah menjadi kemudahankeberkahan akan didapatSiksaan akan menyingkirbertiuplah nafas ketenanganJiwa penuh kedamaian, danHati merasakan kehidupanKarena Allah SWT telah berfirman :".... BARANGSIAPA YANG TIDAK BERTOBAT,MAKAMEREKA ITULAH ORANG-ORANG YANG ZALIM (Al-Hujarat :11)***BARANGSIAPA DI BERI PETUNJUK OLEH ALLAH , MAKA TAK ADA YANG DAPAT MENYESATKANNYA DAN BARANGSIAPA YANG DISESATKAN , MAKA TIDAK ADA YANG DAPAT MEMBERINYA PETUNJUK.

Demikian semoga bermanfaat.

Wasalam...

Terima kasih.

Tidak ada komentar